
Menurut Dr. A.J. Schuler, presiden Schuler Solutions, sebuah firma konsultan pengembangan kepemimpinan dan perubahan organisasional di Alexandria, tantangan terbesar yang dihadapi seseorang untuk menjadi bos yang baik adalah belajar membiasakan diri terhadap otoritas, terutama jika otoritas itu merupakan sesuatu yang baru.Sumber:kaskus.us
Berikut ini adalah lima tip yang diberikan Schuler tentang bagaimana menjadi bos yang baik:
1. Keramahan dan otoritasSangat penting bagi Anda untuk menemukan keseimbangan dalam menjalankan gaya manajemen yang tidak terlalu keras, tapi juga tidak terlalu lembek. Jika memimpin dengan gaya terlalu keras, karyawan bisa membenci Anda karena bersikap seperti diktator layaknya Miranda Priestly. Sebagai atasan, Anda perlu menjadi seseorang yang disukai dan bisa didekati, namun juga dihormati perintah dan tuntutannya.
2. Keunikan karyawanMenjadi bos yang baik berarti Anda mampu mengembangkan keterampilan berkomunikasi yang tajam dan belajar bagaimana cara mengukur tabiat masing-masing karyawan. ''Anda harus menciptakan pemahaman individu mengenai bagaimana cara memotivasi setiap karyawan,'' saran Schuler. Bos yang baik mampu menemukan jawaban dari setiap pertanyaan ini dengan menjalin kontak yang cukup dekat dengan para karyawannya, melalui dialog terbuka.
3. Dapat diaksesBanyak atasan yang terlalu sibuk dengan urusan mereka sendiri sehingga mengabaikan karyawannya. Atasan yang baik, di sisi lain, menciptakan kesempatan untuk membuka percakapan dengan orang-orang di sekelilingnya. Sebagai seorang bos, pastikan Anda berbicara dengan para karyawan dan mendengarkan secara aktif.
4. Pendelegasian tugasKemungkinan besar Anda terpilih menjadi bos karena memiliki keterampilan dan potensi meraih kesuksesan dalam jangka panjang bagi perusahaan. Akan tetapi, kesuksesan tersebut tidak akan mampu tercapai jika Anda tidak mampu memercayai karyawan melakukan pekerjaan tanpa campur tangan Anda secara mendetail. Bos yang baik memahami dan menghargai nilai pendelegasian tugas. Latih karyawan Anda untuk mengambil alih detail, bantu mereka meraih sukses, dan biarkan mereka melakukan pekerjaannnya selagi Anda berupaya memajukan perusahaan.
5. Menemukan mentorSeorang bos pun tetap memerlukan mentor. Setiap orang, mulai dari karyawan tingkat pemula sampai kepala perusahaan memerlukan seorang mentor sebagai tempat meminta saran.
Share This article
Share on Facebook

Postingan lainnya!!
Tips
- 5 Cara Cepat Mengatasi Rasa Takut
- 10 Tips Aman dalam Berbelanja Online
- 10 Hobi yang Dapat Dijadikan Bisnis
- [health]10 trik agar bangun pagi lebih segar
- 10 kebiasaan yang dapat dilakukan untuk memperkuat jantung
- 7 Cara 'Membunuh' Kebencian Dalam Diri
- 12 Cara Kerja Otak yg menakjubjkan!(must read)
- 10 Cara Mendongkrak Rasa Percaya Diri
- 4 Langkah Hebat Menuju HOKI
- 8 Tips Menyiasati Rasa Jenuh Bekerja
- [TIPS] Membersihkan Paru-Paru Dari Nikotin(hilangkan candu rokok)
- unik!!1 Set Komputer Yang Terbuat Dari Bambu !! (+pic)
- Tak Hanya Orang Pintar Saja, Orang biasa pun bisa meraih beasiswa!!!
- 10 Rahasia Sukses Orang-Orang Jepang
- Paradigma PDKT (cowo wajib masuk!)
- 10 Kebiasaan yang Merusak Otak
- Trik Pulihkan Energi Secara Cepat
- 19 Rahasia menjadi pribadi penuh pesona
- inspirasi Prinsip Sukses dari Chairman Perusahaan Raksasa Virgin Group, Richard Branson
- 12 Cara Mengembangkan Jiwa Pemimpin
- Anak Baru, kok Jadi Bos?
- Menciptakan Lingkungan Kerja Yang Produktif
- Dua Faktor Pendukung Kesuksesan Bisnis Online
- Percaya Diri Dalam Memulai Bisnis
- Strategi Memilih Lokasi Usaha
Belajar Bisnis
- 10 Hobi yang Dapat Dijadikan Bisnis
- 8 Tips Menyiasati Rasa Jenuh Bekerja
- Kisah – Kisah Sukses Para Pengusaha Dunia
- 10 langkah menjadi entrepreneur
- [⏝KISAH HIDUP⏝] Elang Gumilang, Pemuda Dengan Omzet 211 Miliar
- inspirasi Prinsip Sukses dari Chairman Perusahaan Raksasa Virgin Group, Richard Branson
- Anak Baru, kok Jadi Bos?
- Menciptakan Lingkungan Kerja Yang Produktif
- Dua Faktor Pendukung Kesuksesan Bisnis Online
- Percaya Diri Dalam Memulai Bisnis
- Strategi Memilih Lokasi Usaha
- Percaya Diri Dalam Memulai Bisnis
- Strategi Mengelola Waktu Bagi Wirausahawan Pemula
- Tips Sukses Memulai Bisnis Sampingan
- Sukses Memulai Bisnis Distro
- Sukses Menjalankan Bisnis Dalam Bidang IT
- Sukses Menjadi Pengusaha Dengan Mental Juara
- Kiat Sukses Mempertahankan Eksistensi Usaha
- 5 Karakteristik CEO Idaman
- Cara Mengatasi Resiko Bisnis?
- Jenis-jenis bisnis online di internet
- Peluang Bisnis untuk Mahasiswa
- Tips Cerdas Mengelola Keuangan Usaha
- Bagaimana Cara Menghadapi Persaingan Pasar?

KOMENTAR:
0 comments tentang “Bagaimana Menjadi BOS Yang Baik? Inilah Caranya.”
Post a Comment
No komentar? ga masalah! yang penting datang terus ke blog ini and baca juga artikel lainnya!
Terima kasih telah mengunjungi Xplain BloG